Alun-alun Ujungberung, Destinasi Wisata Unggulan di Bandung Timur Suguhkan Hiburan Menarik

Rizal Fadillah
Alun-alun Ujungberung. (Foto: Humas Pemkot Bandung)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Alun-alun Ujungberung merupakan salah satu tempat wisata di Bandung timur yang berada di Jalan Cigending No.3, Ujunberung, Kota Bandung.

Alun-alun Ujungberung menjadi destinasi unggulan bagi para pengunjung yang mencari pengalaman eksplorasi yang unik dan berbeda.

Akses menuju Alun-alun Ujungberung sangat mudah untuk dilalui oleh berbagai sarana transportasi. Dengan adanya fasilitas yang lengkap seperti arena bermain anak, toilet umum, dan tempat duduk untuk beristirahat.

Alun-alun Ujungberung juga menyediakan fasilitas olahraga seperti area jogging track untuk memberikan pengalaman menyehatkan bagi pengunjung.

Selain itu, fasilitas lainnya seperti amphitheater berukuran besar mengundang perhatian publik. Amphitheater ini menjadi tempat yang ideal untuk menggelar berbagai kegiatan seni seperti pertunjukan musik, teater, dan seni pertunjukan lainnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network