3. Bolu Bakar Tunggal
Bolu Bakar Tunggal merupakan pelopor bolu bakar yang bisa menjadi pilihan oleh-oleh jika berkunjung ke Bandung.
Bolu Bakar Tunggal menyajikan bolu yang dibakar dengan isian topping yang melimpah. Terdapat varian rasa manis dan asin.
Untuk varian rasa manis yang dapat kamu pilih adalah coklat, nanas, kacang, kelapa susu, stroberi, keju, durian, dan yang paling unik, roombutter. Sedangkan untuk variasi rasa asin yang dapat kamu pilih adalah tuna dan abon.
Bolu Bakar Tunggal memiliki banyak cabang di Bandung. Pelanggan bisa cek di akun Instagram resmi mereka @bolubakartunggal_.
Itulah rekomendasi tiga makanan viral di Bandung yang cocok dijadikan oleh-oleh.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait