BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Saat bulan Ramadhan kurma selalu menjadi sajian buka puasa atau sahur yang paling dicari oleh umat Islam. Namun saat ini ada larangan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) untuk tidak membeli kurma yang diproduksi Israel.
Kurma merupakan salah satu buah yang tumbuh subur di kawasan Timur Tengah, termasuk di antaranya Israel. Negara Zionis ini merupakan produsen kurma jenis Medjool, Deglet Noor dan Barhi. Agar tidak salah beli, ini daftar merek kurma milik Israel.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait