Surganya Barang Murah, Ini Dia Tiga Pasar yang Wajib Dikunjungi saat di Bandung

Rina Rahadian
Pasar Baru Trade Center Kota Bandung. Foto: Instagram

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Selain dikenal dengan tempat wisata dan kulinernya, Kota Bandung juga memiliki tempat belanja yang terkenal dengan kualitasnya yang baik, desain lokal, dan harga yang terjangkau. 

Selain itu, setiap spot tempat belanja di Kita Bandung ini biasanya memiliki keunikan tersendiri.

Berikut irekomendasi tiga tempat belanja yang menjadi surganya barang murah di Bandung yang bisa dikunjungi untuk mengisi libur lebaran:

Pasar Baru Trade Center

Pasar Baru Trade Center sekarang dikenal sebagai tempat terbaik untuk berbelanja pakaian lokal di Bandung. Di sini Anda akan menemukan berbagai jenis tekstil, pakaian, batik, tas, pakaian muslim dan sajadah.

Sama seperti pasar tradisional lainnya, untuk mendapatkan harga terbaik, tawar-menawar dengan penjaga toko pun dilakukan di pasar ini. 

Pasar Baru Trade Center terletak di Jalan Otto Iskandar Dinata Kota Bandung.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network