Jelang Pilwalkot Bandung, Pengamat Ungkap Elektabilitas Arfi Rafnialdi Harus Diuji 

Rina Rahadian
Arfi Rafnialdi. Foto: Instagram @arfirafnialdi

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Pengamat Politik dari Universitas Al Azhar, Ujang Komaruddin turut memberikan tanggapannya terkait majunya Arfi Rafnialdi sebagai pengganti Atalia Praratya di Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Bandung.

Ujang berpendapat hingga kini peluang Arfi Rafnialdi di Pilwalkot Bandung masih terlihat dinamis, hal ini dikarenakan elektabilitas serta pesaingnya belum diketahui.

“Lalu Arfi mungkin dia yang didorong, apakah nanti menang atau tidak kita lihat saja siapa pesaingnya, siapa lawannya, koalisinya, elektabilitasnya berapa,” ucap Ujang saat dihubungi, Kamis (25/4/2024).

Sebagai pengganti Atalia Praratya, Ujang pun masih menunggu permainan dinamika dari Arfi Rafnialdi.

“Jadi kita tunggu saja permainan dinamika soal nama yang baru pengganti Atalia itu,” ujarnya.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network