8 Legenda Persib Bakal Hadiri Nobar Timnas Indonesia U-23 di Gor Saparua Bandung

Agung Bakti Sarasa
Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Jawa Barat, Asep Sukmana. (Foto: Ist)

"Kami menunggu kehadiran warga untuk nonton bersama," ucap Ika, Senin (29/4/2024).

Ika memastikan, acara ini telah mendapatkan izin dan dukungan dari MNC Group selaku pemegang hak siar Piala Asia U-23.

"Saya kontak MNC, tentunya MNC sangat mendukung untuk kegiatan ini," tegasnya.

Ika pun mengimbau, bagi masyarakat yang akan ikut Nobar pertandingan Timnas Indonesia vs Uzbekistan untuk bisa menjaga ketertiban dan dilarang membawa benda-benda yang membahayakan keselamatan umum.

"Tidak boleh dibawa tentunya sesuatu yang memang dilarang, benda-benda tajam, lalu benda-benda yang memang bisa melukai, jadi itu yang tidak boleh," katanya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network