Jantung Ekonomi Baru, Kawasan Padalarang Cocok Jadi Tujuan Investasi Properti

Rizal Fadillah
Perumahan Royal Parahyangan. (Foto: Ist)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Kawasan Bandung Raya tercatat sebagai daerah dengan pertumbuhan tercepat untuk popularitas bulanan sektor perumahan.

Flash Report Rumah123 Edisi januari 2024 mencatat, pertumbuhan popularitas Bandung mencapai satu persen. Disusul Bekasi (0,5 persen), Depok (0,4 persen) dan Jakarta Timur (0,3 persen).

Permintaan hunian jual dan sewa di Bandung telah mengalami tren peningkatan sejak awal tahun 2023, terutama pada bulan Mei 2023 hingga bulan Agustus 2023.

Peningkatan itu tidak lepas dengan perkembangan infrastruktur yang kian tahun kian terbangun. Kehadiran moda transportasi Kereta Cepat Whoosh, pusat-puat pendidikan berstandar internasional, dan hadirnya pusat-pusat perbelanjaan baru di kawasan Padalarang menjadi magnet tersendiri bagi para pelaku bisnis properti untuk menanamkan modal.

Budi Harianto, salah satu warga Jakarta yang memilih berinvestasi dengan membeli hunian di Perumahan Royal Parahyangan, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network