“Kalau yang saya lihat dan teman-teman pegiat lingkungan, kelihatannya memang ada praktik penebangan liar di area hutan. Tapi itu kan ranahnya teman-teman di perhutani,” katanya.
Kawasan hutan itu berada di area lahan pembangunan mega proyek PLTA Upper Cisokan Pumped Storage (UCPS) di wilayah Kecamatan Rongga.
Meski demikian, pihaknya belum bisa memastikan apakah praktik penebangan liar itu bagian dari tahapan pembangunan bendungan atau bukan.
“Kalau kita lihat itu berada di wilayah Kecamatan Rongga dan Cipongkor. Memang di sana ada proyek bendungan Upper Cisokan,” tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait