Jadwal Puasa Tasua dan Asyura 2024 dan Keutamaannya

Rizal Fadillah
Jadwal Puasa Tasua dan Asyura 2024. (Foto: Pixabay)

“Tetapi sebelum datang tahun depan yang dimaksud, Rasulullah SAW telah wafat,” lanjutnya.

Berdasarkan kriteria Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT), awal bulan Muharram 1446 H jatuh pada Minggu (7/7/2024). Oleh karena itu, umat Islam dapat melaksanakan puasa Tasua dan Asyura pada 9 dan 10 Muharram yang jatuh pada Senin dan Selasa (15-16/7/2024).

Puasa Tasua dan Asyura bukan hanya sekadar ibadah rutin, tetapi juga sebagai wujud rasa syukur dan takwa kepada Allah SWT.

Melaksanakan puasa ini berarti umat Islam diingatkan untuk selalu bersyukur atas segala nikmat yang diberikan serta memperbanyak amalan-amalan kebaikan di bulan yang Muharram mulia ini.

Berikut keutamaan menjalankan ibadah puasa Tasua dan Asyura:

1. Menghapus dosa satu tahun lalu

Bagi umat Islam yang berpuasa pada hari asyura, maka baginya akan dihapuskan dosa selama satu tahun yang sudah berlalu. Keutamaan puasa ini tertuang dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Abu Qatadah berikut: "Sesungguhnya Rasulullah SAW bersabda pernah ditanya tentang keutamaan puasa hari asyura, lalu beliau menjawab: 'Puasa Asyura melebur dosa setahun yang telah lewat'."

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network