Menurutnya, akan lebih baik untuk membina pemain asli asal Indonesia sejak kecil hingga dewasa daripada menaturalisasi pemain bangsa asing.
Kemudian, Peter juga berpendapat bahwa lebih baik kalah dengan terhormat daripada menang atau seri dengan memiliki pemain asing yang dinaturalisasi, yang menurutnya itu adalah cara merendahkan martabat bangsa.
1. Apakah anda cinta PSSI? (saya cinta)
2. Apakah anda cinta bangsa? (saya cinta)
3. Apakah anda tidak malu lihat PSSI 9 pemainnya adalah bangsa asing yang dinaturalisasi? (Saya malu).
4. Apakah kita bangsa besar? (saya rasa demikian)
5. Apakah anda tau bahwa naturalisasi mereka hanya sementara, karena mereka mempunyai dua paspor, nanti kalau sudah selesai main di Indonesia mereka akan buang status WNI mereka?(saya tau)
6. Apakah mereka mau membuang tunjangan sosial mereka dinegara nya begitu saja? (saya rasa tidak).
7. Apakah menurut anda tidak lebih baik membina pemain kita dari muda (SD s/d Dewasa)? (saya rasa demikian)
8. Apakah tidak lebih baik kalah dengan terhormat dari pada Menang atau seri dengan cara yang merendahkan martabat bangsa?(saya malu).
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait