Farhan-Erwin Tak Ingin Berpuas Diri usai Unggul di Pilwalkot Bandung Versi Survei

Rizal Fadillah
Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan-Erwin. (Foto: Ist)

Dari segi demografi, survei Charta Politika menunjukkan bahwa Farhan-Erwin unggul di kalangan pemilih pemula dan muda, sementara Haru-Ridwan lebih disukai oleh pemilih dewasa.

Sementara itu, hasil survei Indikator mengungkapkan keunggulan pasangan Farhan-Erwin di hampir semua kategori usia dan tingkat pendidikan.

Menanggapi hasil survei ini, Muhammad Farhan menyampaikan rasa syukur atas kepercayaan masyarakat Bandung yang tercermin dalam elektabilitasnya.

“Kami bersyukur atas hasil survei ini, dan melihatnya sebagai refleksi dari keyakinan masyarakat bahwa Bandung memang harus menjadi yang Utama, bahwa tugas pemimpin adalah merawat Bandung dan merawat warganya dalam upaya mewujudkan Bandung menjadi lebih baik lagi," ucap Farhan dalam keterangannya, Kamis (3/10/2024).

"Hasil survei dari dua lembaga survei dengan reputasi baik, kredibel dan seringkali menjadi acuan ini tidak menjadikan kami berpuas diri,” tambahnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network