Amalan Istimewa di Bulan Rajab dan Hari Jumat Menurut Ustadz Adi Hidayat

Rina Rahadian
Ilustrasi Berdoa. Foto: Ist.

“Surah-surah seperti Al-Kahfi (surah ke-18), Yasin, dan As-Saffat bisa kita baca di hari Jumat, baik siang maupun malamnya. Jangan lupa untuk memohon kepada Allah setelah selesai membacanya,” ujar UAH, dikutip dari YouTube Adi Hidayat Official, Jumat (3/1/2025).

2. Mempersiapkan Sholat Jumat dengan Sempurna

Pada hari Jumat, umat Muslim juga dianjurkan untuk mempersiapkan diri secara sempurna dalam melaksanakan sholat Jumat.

Nabi Muhammad SAW memberikan tuntunan spesifik tentang cara mempersiapkan diri sebelum berangkat ke masjid, seperti bersuci dengan mandi, mengenakan wewangian, berjalan dengan langkah yang baik, serta mendengarkan khutbah dengan penuh fokus.

“Maka siapa yang bisa menunaikannya dengan baik, nabi menjanjikan dosa-dosanya akan diampuni antara dua Jumat,” jelas UAH.

“Keutamaan ini bahkan lebih tegas disebutkan dalam hadis lain yang menyebutkan manfaat antar sholat dan kafarat dosa antara Ramadhan," tambahnya.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network