Taklukkan Bali United di Kandang, Persik Kediri Tembus 4 Besar

Rina Rahadian
Persik Kediri. Foto: Dok. LIB.

Pelatih asal Brasil ini juga memuji kekompakan timnya, di mana siapapun yang diturunkan dapat mengisi peran dengan baik.

"Di lapangan, para pemain saling mengingatkan dan percaya satu sama lain. Semua menunjukkan mental pejuang, dan kami bertekad untuk melanjutkan tren positif ini. Target kami jelas, ingin lebih baik dari musim lalu. Kini kami berada di posisi empat besar, namun kami harus segera melupakan euforia ini dan bekerja lebih keras lagi untuk menghadapi laga-laga selanjutnya," pungkasnya.



Editor : Zhafran Pramoedya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network