Innalillahi, Praka Mar Zaenal Prajurit Taifib Marinir Gugur saat Penerjunan RDO HUT TNI

Agus Warsudi
Ilustrasi penerjunan prajurit TNI. (FOTO: Okezone/dok)

Sebagai bentuk penghormatan, kata Kadispenal, TNI AL akan mengusulkan penghargaan berupa kenaikan pangkat luar biasa kepada almarhum atas jasa-jasanya saat bertugas. 

"Kami mohon doa dari seluruh masyarakat Indonesia agar almarhum mendapatkan tempat terbaik serta husnul khotimah, dan semoga insiden ini menjadi pelajaran berharga bagi TNI AL untuk selalu mengutamakan keselamatan dalam setiap operasi dan latihan," ucap Kadispenal.



Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network