Universitas Negeri Malang Percepat Transformasi Digital lewat Kerja Sama Baru

Susana
bank bjb resmi bekerja sama dengan Universitas Negeri Malang. Foto: Ist.

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - bank bjb memperluas sinergi dengan dunia pendidikan melalui penandatanganan Kesepahaman Bersama (MoU) dengan Universitas Negeri Malang (UM).

Kolaborasi strategis ini diarahkan untuk memperkuat tata kelola, meningkatkan pengembangan SDM, serta menghadirkan layanan keuangan digital yang inovatif bagi ekosistem perguruan tinggi.

Penandatanganan berlangsung di Ruang Sidang Senat Lantai 9 Graha Rektorat UM, Malang, Selasa (4/11/2025). Acara dihadiri Direktur Utama bank bjb Yusuf Saadudin, Rektor Universitas Negeri Malang Prof. Dr. Hariyono, M.Pd, serta jajaran manajemen kedua institusi.

Turut hadir dari bank bjb, Direktur Konsumer, Nunung Nurhayati; Direktur Korporasi & UMKM, Mulyana; Pemimpin Divisi Institutional & Wholesale Banking, Hindun Herdiyani; CEO Regional V, Jadi Kusmaryadi; Pemimpin Cabang Surabaya, Dody Krisnanda.

Dari UM hadir pula WR II Prof. Dr. Puji Handayati, WR III Prof. Dr. Ahmad Munjin Nasih, dan WR IV Prof. Ir. Arif Nur Afandi.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network