GARUT, INEWSBANDUNGRAYA - Garut merupakan salah satu kabupaten yang ada di Jawa Barat. Wilayah ini pun terletak tidak jauh dari Kota Bandung.
Anda hanya membutuhkan waktu kurang lebih 2 jam saja untuk bisa sampai menuju Garut dari Kota Bandung.
Berbicara tentang Garut, wilayah ini terkenal dengan kuliner khasnya yakni kurupuk kulit dan dodol. Namun, selain daripada itu, di Garut juga terdapat beberapa tempat wisata yang cukup terkenal.
Destinasi wisata di Garut cukup beragam, mulai dari wisata air panas, wisata air terjun, wisata gunung, sampai wisata pantai semuanya ada di Garut.
Untuk Anda yang berencana pergi berlibur di akhir pekan ini, Garut bisa menjadi salah satu pilihannya.
Nah, berikut ini deretan tempat wisata di Garut yang bisa Anda kunjungi, dirangkum dari berbagai sumber:
Editor : Rizal Fadillah