6 Rekomendasi Kado Natal untuk Anak, Ayo Siapkan Mulai Sekarang
Rabu, 21 Desember 2022 | 21:11 WIB
2. Meja Lipat
Nah, Anda bisa menghadirkan suasana belajar yang lebih menyenangkan buat anak. Salah satu caranya yaitu menambahkan meja lipat di dalam ruang bermain atau kamar mereka.
Anda bisa pilih meja yang warnanya terang untuk menarik perhatian anak-anak.
3. Puzzle
Siapa yang bakal menolak mainan edukatif satu ini? Puzzle adalah mainan anak yang bisa membantu si kecil guna mengasah logika serta kemampuan motoriknya.
Anda dapat memberikan kado edukatif ini bagi anak berusia 3 tahun ke atas.
Editor : Zhafran Pramoedya