4 Manfaat Bermain Latto-Latto, Anak-Anak Wajib Tahu!
Senin, 26 Desember 2022 | 13:46 WIB
2. Tingkatkan Kecerdasan Anak
Dalam satu permainan termasuk latto-latto, tentu menuntut anak menggunakan strategi untuk bisa menang dari lawannya.
Biasanya anak yang main latto-latto bakal mengayunkan bola dengan cara ke atas serta ke bawah dan membuat bola beradu dengan cepat.
3. Melatih Kemampuan Motorik Anak
Main latto-latto bisa melatih kemampuan motorik anak dengan lebih baik lagi dibanding sebelumnya.
4. Mengontrol Emosi
Permainan tradisional tersebut juga banyak berfungsi guna mengendalikan emosi anak. Untuk memenangkan permainan itu, maka anak harus menjaga emosi serta suasana hati ketika menyeimbangkan ayunan bola yang tengah beradu dengan konstan.
Editor : Zhafran Pramoedya