4. Be With You
Film Korea romantis yang wajib ditonton saat hari valentine terakhir adalah Be With You. Im Soo Ah (Son Ye Jin) berjanji kepada suaminya, Jung Woo Jin (So Ji Sub), untuk kembali satu tahun kemudian di hari hujan, lalu meninggal dunia.
Dia secara ajaib menepati janjinya, tetapi semua ingatannya telah hilang.
5. Tune in For Love
Korea romantis yang wajib ditonton saat hari valentine pertama adalah Tune in For Love. Pada 1994, pada hari pertama DJYoo Yeolmengudara di acara radio populer Music Album, mahasiswi Mi Soo (Kim Go Eun) bertemu Hyun Woo (Jung Hae In) di toko roti tempatnya bekerja.
Film ini menyatukan keduanya melalui suka dan duka sampai kenyataan memisahkan mereka. Pada 1997, selama krisis IMF, keduanya bertemu saat bertukar cerita di sebuah program radio. Meski jalan pasangan itu terus bersinggungan, waktunya tidak pernah menguntungkan mereka.
6. The Beauty Inside
Korea romantis yang wajib ditonton saat hari valentine selanjutnya adalah The Beauty Inside. Woo Jin, seorang desainer furnitur, terbiasa bangun tidur dengan wajah baru setiap hari.
Editor : Rizal Fadillah