get app
inews
Aa Text
Read Next : Debat Perdana Pilwalkot Bandung, Yena Masoem: Sampah Harus Dikelola dari Hulu ke Hilir

HPSN 2023, Menilik Berbagai Upaya Pemkab Sumedang dalam Mengatasi Sampah Waduk Jatigede

Selasa, 21 Februari 2023 | 12:24 WIB
header img
Tumpukan sampah yang mengotori Waduk Jatigede, Sumedang. (Foto: istimewa/Instagram)

SUMEDANG, iNewsBandungRaya.id - Setiap tahunnya, tanggal 21 Februari diperingati sebagai Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN).

Di tahun 2023 ini, HPSN jatuh tepat pada hari ini, Selasa (21/2/2023). Peringatan HPSN ini menjadi momentum semua pihak untuk bergerak dan peduli terhadap sampah.

Perlu diketahui, Hari Peduli Sampah Nasional ini merupakan peringatan peristiwa longsornya sampah di Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Leuwigajah Cimahi yang terjadi pada tanggal 21 Februari 2005 silam.

Pada 2021 kemarin, jagat maya juga dihebohkan dengan kondisi Waduk Jatigede di Kabupaten Sumedang yang dipenuhi oleh sampah. 

Lantas, bagaimana program pengelolaan sampah yang dilakukan Pemkab Sumedang dalam mengatasi sampah di Waduk Jatigede?

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut