get app
inews
Aa Text
Read Next : Gus Ulil Sebut Agama Pelindung Dasar bagi Negara

Ini Dia 10 Negara dengan Waktu Puasa Paling Lama di Dunia, Ada yang Sampai 20 Jam!

Rabu, 22 Maret 2023 | 12:21 WIB
header img
Negara dengan Waktu Puasa Paling Lama di Dunia. (Foto: Ilustrasi/Pexels/Rayn L)

5.  China (16,5 jam)

Berpuasa di Negeri Tirai Bambu tidak kalah panjang. Tahanlah rasa lapar dan haus selama 16,5 jam bila Anda bepergian ke negeri satu ini saat Ramadhan.

Saat Anda menjalankan ibadah puasa di negara satu ini, tak usah khawatir soal makanan. Sejumlah tempat makan di kota besar seperti Shanghai, menyajikan menu halal yang cita rasanya pun tak beda jauh dengan lidah masyarakat Indonesia.

6.  Kanada (17 jam)

Negara paling utara di Amerika Utara tersebut memiliki waktu puasa hingga 17 jam. Bagi Anda yang berpuasa di negara berbendera daun mapel ini, siapkan fisik yang prima ya.

Satu hal unik, bila Anda berpuasa di kota kecil yang dekat Kutub Utara bernama Inuvik, bersiaplah untuk melihat matahari nyaris 24 jam.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut