Jelang Lawan Arab Saudi, 14 Pemain Abroad Gabung Timnas Mulai Hari Ini
Minggu, 01 September 2024 | 19:30 WIB
Juga Sandy Walsh, Shayne Pattynama, dan Ragnar Oratmangoen dari Belgia, Asnawi Mangkualam dari Thailand, Pratama Arhan dari Suwon FC, dan Thom Haye.
Seperti diketahui, Timnas Indonesia akan memulai perjuangannya di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan menantang tuan rumah Arab Saudi di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, pada 5 September 2024.
Lima hari berselang, Timnas Indonesia bakal meladeni perlawanan Timnas Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat.
Editor : Zhafran Pramoedya