Bupati Sumedang Tinjau Langsung Saluran Air, Wilayah Dinas Pertanian Kini Bebas Banjir
Minggu, 11 Mei 2025 | 14:30 WIB

Ia juga menambahkan bahwa selain mengangkat sampah, pihaknya melakukan pengerukan dan perbaikan struktur saluran serta memperdalam solokan agar daya tampung air meningkat.
"Selama ini kawasan ini sering kebanjiran, tapi tahun ini tidak lagi karena kita benahi gorong-gorong dan perdalam drainasenya," ujar Dony.
Inisiatif ini merupakan bagian dari komitmen Pemerintah Kabupaten Sumedang dalam menangani persoalan drainase dan kebersihan lingkungan, terutama menjelang musim hujan yang kerap menimbulkan banjir di beberapa titik rawan.
Editor : Agung Bakti Sarasa