Salurkan Hak Pilih di Sumedang, Sekda Jabar Imbau Koordinasi Maksimal untuk Kelancaran Pilkada 2024
Sekda Herman menggunakan hak pilihnya pada Pilkada 2024 di TPS 15, di Perumahan Parigi Asri, Kota Kulon, Kecamatan Sumedang Selatan, Kabupaten Sumedang.