6 Rekomendasi Tempat Wisata di Kabupaten Bekasi, Nggak Bikin Kantong Bolong

Aqeela Zea
Tempat wisata pilihan di Kabupaten Bekasi. Ini adalah Go Wet Waterpark. Foto: Dispar Kabupaten Bekasi

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Kabupaten Bekasi ternyata memiliki sejumlah tempat wisata yang bisa dikunjungi wisatawan. Image Kabupaten Bekasi yang terkenal dengan macet, terpencil, padat dijamin akan hilang seketika.

Wisatawan akan disuguhkan tempat wisata yang bukan hanya buatan melainkan ada juga wisata alam. Masyarakat setempat yang penat dengan hiruk pikuk ibukota bisa memilih Bekasi sebagai alternatif pilihan selain Puncak.

Berikut ini 6 tempat wisata rekomendasi di Kabupaten Bekasi yang dirangkum dari berbagai sumber, Rabu (23/11/2022):

1. Transera Waterpark

Tempat wisata yang bisa dijajal pertama ada Transera Waterpark. Wahana pemandian ini berada di Bekasi utara dan hanya berjarak 30 menit saja dari sana.

Pemandian tersebut cukup populer lantaran fasilitasnya yang memadai. Kemudian, Transera Waterpark juga termasuk merakyat.

Tiket masuk ke Transera Waterpark cukup Rp5 ribu saja per orang. Wahana air sudah bisa dinikmati oleh Anda dan sekeluarga.

Selain itu, pemandian ini memiliki wahana terbaru berupa Petting Zoo. Pengunjung bisa bertemu serta berinteraksi dengan beragam binatang yang tersedia di Transera Waterpark.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network