5 Rekomendasi Kuliner Legendaris di Cianjur, Rasanya Enak Bikin Ketagihan

Rizal Fadillah
Sate Maranggi Sari Asih Cianjur. (Foto: Instagram @satemaranggi.sariasih)

CIANJUR, INEWSBANDUNGRAYA.ID - Setelah puas berwisata di Cianjur, jangan lupa untuk mencicipi kuliner legendaris di daerah berjuluk Kota Santri ini.

Cianjur memiliki beragam kuliner yang wajib untuk Anda coba, mulai masakan utama hingga kudapan yang dapat Anda jadikan pilihan saat berwisata ke Cianjur.

Penasaran dengan nama tempatnya? Berikut rekomendasi kuliner legendaris di Cianjur yang wajib Anda kunjungi, dirangkum dari berbagai sumber:

1. Wisata Kuliner Sinar Cianjur

Wisata Kuliner Sinar Cianjur lokasi favorit warga Cianjur. Wisata Kuliner Sinar merupakan tempat legendaris bagi warga Cianjur, Jawa Barat.

Tempat wisata kuliner yang aktif pada malam hari ini sering menjadi pilihan untuk untuk mencari beragam jajanan dari makanan hingga minuman.

Beberapa tenda dan gerobak berjejer di sini dengan menu beragam. Seperti pecel ayam, mie ayam, seafood, sate, martabak, batagor, siomay, dan lainnya.

Wisata Kuliner Sinar di Jalan Dewi Sartika, Sayang, Kecamatan/Kabupaten Cianjur, buka dari sore hari hingga tengah malam, jadi bagi anda yang lapar dimalam hari cocok untuk mendatangi tempat ini.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network