BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA.ID - Liburan akhir tahun menjadi momen yang dinanti bagi setiap keluarga. Karenanya, Anda perlu yang persiapan yang matang demi mendapatkan momen liburan yang memuaskan.
Biasanya, persiapan liburan akhir tahun meliputi alokasi anggaran, logistik, kesehatan diri, sampai rencana perjalanan. Sebab, akhir tahun adalah momen high season di mana tempat wisata cenderung lebih ramai.
Dilansir dari pegi-pagi, berikut 5 tips liburan akhir tahun yang aman dan nyaman tanpa menguras kantong:
1. Jaga kondisi kesehatan
Liburan dalam kondisi tidak fit akan membuat pengalaman liburan Anda tidak nyaman. Oleh karena itu, pastikan menjaga kesehatan tubuh menjelang dan selama perjalanan.
Jaga pola konsumsi makan dan minum yang sehat dan bergizi, istirahat yang cukup, dan lakukanlah olahraga ringan, seperti jogging. Dengan menjaga kesehatan, stamina Anda tetap terjaga dan momen liburan pun bisa berlangsung lebih lancar.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait