Curug Ngebul di Bandung Barat, Tempat Wisata dengan Keindahan Alam yang Tersembunyi

Rizal Fadillah
Curug Ngebul di Bandung Barat. (Foto: Instagram @ali_babah83)

BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA.ID - Tidak akan ada habisnya jika berbicara soal tempat wisata di Bandung. Ya, Ibu Kota Jawa Barat ini menyimpan banyak tempat wisata yang beberapa diantaranya bahkan belum diketahui banyak orang.

Seperti Curug Ngebul yang ada di kawasan Bandung Barat. Tempat wisata alam ini memiliki keindahan alam yang tiada duanya.

Selain itu, kesejukan dan kesegaran air murni dapat kalian rasakan saat mengunjungi Curug Ngebul di Bandung Barat ini.

Disini, kalian juga bisa melihat pemandangan alam hijau dari pohon-pohon yang menjulang tinggi. Hal itu pun seakan menjadi ciri khas dari wisata alam Curug Ngebul ini.

Nama Curug Ngebul sendiri diambil dari suku kata bahasa Sunda. Curug artinya Air Terjun sedangkan Ngebul artinya berasap.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network