3 Tempat Makan Bubur Ayam Enak di Sukabumi, Nomor 3 Paling Legend dan Disantap Pakai Sumpit

Aqeela Zea
Bubur Ayam Odeon, tempat makan untuk sarapan di Sukabumi. Foto: Bubur Odeon

Kendati bubur ayam ini tidak jauh berbeda daripada bubur lainnya, namun ada yang menonjol dari Bubur Ayam Bunut. Hal itu adalah jenis toping.

Anda ketika sarapan di sini akan mendapatkan lebih banyak jenis topping, mulai dari suwiran daging ayam, cakwe, kacang kedelai, bawang goreng dan yang lainnya.

Lokasi Bubur Ayam Bunut ada di Jalan Siliwangi, Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi. Harga yang dibanderol untuk bubur ayam spesial adalah Rp25 ribu, dan ada khusus untuk bubur bayi sekitar Rp15 ribu.

2. Bubur Ayam Pengkolan

Selanjutnya ada Bubur Ayam Pengkolan. Tempat makan untuk sarapan ini tak pernah sepi pengunjung.

Bahkan bisa disebut Bubur Ayam Pengkolan paling banyak direkomendasi oleh wisatawan dari luar kota Sukabumi.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network