Kumpulan Doa Menyambut Bulan Ramadhan 2023 yang Bisa Diamalkan, Umat Muslim Wajib Tahu

Rizal Fadillah
Kumpulan Doa Menyambut Bulan Ramadhan 2023 yang Bisa Diamalkan. (Foto: Ilustrasi/Pixabay)

Sebab, salah satu rukun Islam ini termasuk kepada amalan yang wajib dilakukan. Dalam Alquran, Allah SWT berfirman:

يا أَيُّهَا الَّذينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيامُ كَما كُتِبَ عَلَى الَّذينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ

Artinya: Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa (QS Al-Baqarah: 183).

Sedikitnya, ada 7 doa dalam menyambut puasa Ramadhan. Doa ini bisa diamalkan secara rutin agar keimanan lebih meningkat ketika bulan mulia itu tiba.

Berikut 7 doa menyambut puasa Ramadhan beserta keutamaannya yang luar biasa besar: 

1. Doa menyambut Ramadhan dengan suka cita

Kaum Muslimin menyambut bulan Ramadhan yang penuh berkah dengan suka cita. Doa-doa pun dipanjatkan sebagai bentuk mencurahkan rasa suka cita itu. Berikut potongan ayat suci Alquran yang bisa digunakan sebagai doa.

قُلْ بِفَضْلِ اللّٰهِ وَبِرَحْمَتِهٖ فَبِذٰلِكَ فَلْيَفْرَحُوْاۗ هُوَ خَيْرٌ مِّمَّا يَجْمَعُوْنَ (58)

Artinya: "Sampaikanlah wahai Nabi Muhammad, bersama karunia Allah dan rahmat-Nya, hendaknya bersama itu mereka bergembira. Karunia Allah dan rahmat-Nya itu lebih baik dari apa yang mereka kumpulkan dari harta benda." (QS Yunus: 58).

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network