Pemkot Bandung Akan Fasilitasi Lowongan Kerja Untuk Down Syndrom dan Difabel

Abbas Ibnu Assarani
Rehabilitasi Berbasis Masyarakat Kota Bandung bersama Dinas Sosial dan Dinas Kesehatan menggelar serangkaian acara bersama pengidap down syndrome di Pendopo Kota Bandung, Senin (20/3/2023). (Foto:Istimewa)

Sementara itu, Kepala Dinkes Kota Bandung, Anhar Hadian menuturkan, kegiatan ini baru pertama kali diselenggarakan RBM secara khusus.

"Terselenggaranya kegiatan ini untuk menyatukan persepsi dan sinergitas program Bandung inklusi, Bandung ramah disabilitas," ungkap Anhar.

Ia berharap, kegiatan ini bisa menjadi satu aksi berkelanjutan bagi kesejahteraan anak-anak dengan DS.

"Semoga harapan kita untuk menciptakan Bandung sebagai kota inklusi menjadi satu aksi yang berkelanjutan," harapnya.

Sedangkan Perwakilan Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Fisik Dan Rehabilitasi (Perdosri) Jabar, dr. Muhammad Luthfi Darmawan, mengungkapkan, diperingatinya HSDS di setiap tanggal 21 Maret memiliki makna tersendiri.

Editor : Abdul Basir

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network