Atas dibukanya taman tersebut, kata Rizky, pihaknya mengimbau kepada masyarakat untuk menjaga kebersihan di sekitar taman.
"Diharapkan dapat memanfaatkan fasilitas tersebut dan menjaga kebersihan," ungkapnya.
Selain kepada masyarakat, ia pun menegaskan tidak diperbolehkan adanya aktivitas berdagang di area taman tersebut.
"Dilarang berdagang di sana, nanti akan ditertibkan Satpol PP. Mari kita jaga bersama keindahan dan kebersihan taman Alun-alun Bandung," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait