24 Tim Basket Bakal Tanding pada Mandiri 3x3 Indonesia Tournament di GOR Saparua Bandung

Rizal Fadillah
Konferensi pers Mandiri 3X3 Indonesia Tournament 2023. (Foto: Ist)

Ditempat yang sama, Ketua KONI Bandung, Nuryadi menyambut baik kegiatan ini. Selama ini Bandung kerap menyumbang para pemain basket baik dalam IBL maupun tim nasional. 

Dengan kompetisi Mandiri 3X3 Indonesia Tournament 2023 diharapkan semakin banyak anak muda dari Bandung termasuk di Jawa Barat bisa kembali tampil di kancah nasional bahkan internasional.

Sebab, untuk mencetak para atlet yang bisa menyumbangkan medali emas dalam sebuah perhelatan besar tidak bisa hanya berlatih satu atau dua tahun. Perlu pembinaan termasuk lewat kompetisi seperti ini.

"Untuk dapat emas itu perlu jalan panjang. Makanya harus ada kegiatan seperti ini termasuk dukungan dari klub," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network