4 Tradisi Aneh yang Dilakukan Pria di Dunia, dari Menyelinap ke Kamar Gadis hingga Minum Sperma

Novie Fauziah/Rivo
Tradisi unik di Bhutan. Foto: Istimewa

2. Minum sperma, Papua Nugini

Ritual ini berasal dari Papua Nugini. Di negara ini terdapat kelompok suku yang disebut Suku Etoro, yang memiliki kebiasaan meminum sperma. 

Suku Etoro percaya bahwa para pria muda harus menelan sperma para pria dewasa setiap hari mulai dari usia 12 hingga 17 tahun agar menjadi pria dewasa.

Suku Etoro juga meyakini bahwa setiap individu memiliki kekuatan hidup, dan kekuatan hidup yang paling besar terdapat dalam sperma.

3. Melompat dari ketinggian, Vanuatu

Ritual kedewasaan pria suku Vanuatu terkenal sangat ekstrem dan berisiko nyawa. Ritual ini disebut nagol, dan sangat populer di Pulau Pentecost, salah satu pulau di Republik Vanuatu.

Ritual nagol dilakukan dengan melompat dari menara sambil kaki terikat dengan tali. Tradisi ini diikuti oleh para pria dewasa. 

Mereka naik ke menara kayu setinggi 100 kaki atau sekitar 30 meter, kemudian mengikatkan tali pada pergelangan kakinya yang terbuat dari tanaman rambat.

Vanuatu adalah negara kepulauan di Samudra Pasifik Selatan, berada di wilayah Melanesia di sebelah timur Australia. Salah satu tradisi unik yang dimiliki oleh masyarakat Vanuatu adalah nagol.

4. Menggemukkan badan, Ethiopia

Ritual ini berasal dari Ethiopia, di mana para pria di negara tersebut berlomba-lomba untuk menggemukkan badan mereka. 

Hal ini karena pria yang memiliki berat badan berlebih dianggap lebih menarik dan karismatik, sehingga dapat menarik minat wanita.

Tradisi ini telah berlangsung sejak lama dan membutuhkan usaha yang besar. Biasanya orang yang ingin menggemukkan badannya akan makan sebanyak mungkin. Namun, di Ethiopia, para pria ini meminum campuran

Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network