OTW Bandung Teduh, 100 Pohon Pule Ditanam Sepanjang Jalan Sudirman

Rizal Fadillah
Penanaman Pohon Pule di Jalan Sudirman Bandung. (Foto: Humas Kota Bandung)

Ema pun mengajak para pimpinan kewilayahan untuk turut serta menjaga lingkungan dan melakukan mitigasi perubahan iklim. 

"Camat juga lurah bisa melaksanakan kegiatan seperti ini, bisa digerakan di wilayahnya masing-masing," imbuhnya. 

Menurutnya, partisipasi masyarakat menjadi kunci utama dalam pertumbuhan pohon di lingkungannya masing-masing.

"Masyarakat sekitar saya harap bisa merawat pohon ini. Jadi 5 tahun ke depan bahkan seterusnya, pohon ini hidup baik bisa rimbun, sehingga tata kota lebih indah," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network