Ema Sumarna From Zero to Hero, Mantan Lurah yang Dicalonkan Pj Wali Kota Bandung

Aqeela Zea
Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna dicalonkan jadi Pj Wali Kota Bandung. Foto: Istimewa

Ema mengisi kekosongan kursi Wali Kota Bandung sesuai arahan Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian.


Plh Wali Kota Bandung, Ema Sumarna. Foto: Istimewa

“Sehubungan dengan hal tersebut, dalam rangka menjamin keberlangsungan pemerintahan daerah di Kota Bandung, agar Sekda Kota Bandung melaksanakan tugas sehari-hari Wali Kota Bandung hingga terdapat ketentuan dan kebijakan lebih lanjut,” bunyi surat sebagaimana tertuang.

Rekam jejak Ema Sumarna:

Sekretaris Lurah (1991)

Lurah Ciumbuleuit (1995)

Ajudan Gubernur (1996)

Sekretaris Pribadi Gubernur (1999)

Camat Cibeunying Kidul (2001)

Kepala Bagian TU (2003) Kepala Bagian Bina Pemerintahan dan Otonomi Daerah (2004) Kepala Bagian Ekonomi (2005)

Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (2010)

Kepala Dinas Koperasi, UMKM, dan Perindustrian (2011)

Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (2014)

Kepala Dinas Pelayanan Pajak (2016) Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (2017)

Editor : Zhafran Pramoedya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network