Man United sempat mencetak gol pada menit ke-88. Sayangnya, gol tersebut dianulir karena bola menyentuh kaki Antony Martial yang sedang dalam posisi offside. Setelah itu, The Red Devils terus menekan pertahanan Brentford.
Gol yang ditunggu akhirnya datang dari tendangan keras Scott McTominay (90+3’), Manchester United samakan kedudukan 1-1.
Tekanan terus dilakukan oleh Manchester United akhirnya membuahkan gol kedua. Scott McTominay (90+7’) berhasil mencetak gol kedua untuk membuat Manchester United meraup tiga poin.
Pada akhirnya, pertandingan selesai untuk kemenangan Manchester United secara dramatis. Mereka membungkam tim tamunya dengan skor 2-1.
- Juventus vs Torino
Kemenangan yang sama juga diraih Juventus saat menghadapi Torino dalam lanjutan Liga Italia musim 2023/2024. Dalam laga yang berlangsung di Stadion Allianz itu, Juventus menang dengan skor 2-0.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait