Ditanya soal Pelanggaran HAM di Wadas, Ganjar: Saya Tangani Sampai Hari Ini

Agung Bakti Sarasa
Bakal calon presiden (Bacapres) 2024, Ganjar Pranowo. (Foto: Ist)

Sementara itu terkait isu Jakarta akan tenggelam, Bacapres Partai Perindo Ganjar Pranowo mengatakan, hal ini harus menjadi tanggungjawab bersama. 

"Maka kita harus berusaha agar hal itu tidak terjadi. Pengambilan air tanahnya dikurangi, penataan lingkungannya dirancang dengan baik, tentu kita harus sadar dengan adanya climate change kan yah. Sehingga apa yang menjadi persoalan seperti pemanasan global, naiknya permukaan air laut, harus dibahas," tuturnya.

Sementara itu, Nabiel Muhammad Haikal dari Fakultas Hukum bertanya terkait pelanggaran HAM yang ada di Indonesia seperti kasus Wadas dan Rempang.

Ganjar mengatakan, untuk kasus Rempang ini sudah ditangani oleh pemerintah pusat. Sedangkan untuk Wadas, dirinya sendiri yang akan turun tangan.

"Kalau Rempang sudah ditangani oleh pemerintah pusat, kalau Wadas saya yang nangani. Dan seluruh warga yang ada di sana sudah setuju," katanya.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network