BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Menanti kelahiran si buah hati memerlukan persiapan yang matang. Salah satu aspek penting yang harus dipertimbangkan adalah pemilihan nama bayi Islami.
Sebab, sebuah nama bukan sekadar sekumpulan huruf, tetapi juga merupakan sebuah doa. Sebagai orang tua, kita memiliki harapan terbaik bagi anak. Oleh karena itu, sangat penting untuk memberikan nama anak dengan penuh pertimbangan kepada si kecil.
Dikutip dari karya Agus Priyanto S.Pd dalam Kamus Lengkap Nama Bayi Islami: Kumpulan Nama Islami Terbaik Sepanjang Zaman yang Membawa Berkah dan Safaat untuk Keluarga, berikut adalah daftar 10 nama anak Islami yang memiliki arti keberuntungan, sebagaimana yang disebutkan pada Jumat (1/12/2023).
1. Annam Nasif : Manusia Yang Adil dan Jujur
Annam : Manusia.
Nasif : Adil, Jujur
2. Annam Naufal : Manusia yang dermawan.
Annam : Manusia.
Naufal : Dermawan.
3. Annam Maimun : Manusia Yang Beruntung.
Annam : Manusia.
Maimun : Beruntung.
4. Annam Rafif : Manusia Yang Berakhlak Baik.
Annam : Manusia.
Rafif : Berakhlak Baik
5. Annam Sana Annam Sana
Annam: Manusia Yang Terpuji dan Terhormat. Annam : Manusia.
Sana : Terpuji, Terhormat.
6. Annam Dhaamin : Manusia yang gemar menolong.
Annam : Manusia.
Dhaamin : Gemar menolong.
7. Annam Khayyir : Manusia Yang Dermawan.
Annam : Manusia.
Khayyir : Dermawan.
8. Albab Said : Akal Pikiran yang Baik
Albab: Akal Pikiran
Said : Baik
9. Annam Lazimah : Manusia Yang Berprinsip.
Annam : Manusia.
Lazimah : Yang Berprinsip.
10. Annam Najah : Manusia Yang Sukses dan Berhasil.
Annam : Manusia
Najah : Sukses, Berhasil
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta