Yudi Rustomo Kader Partai Golkar Kuda Hitam di Pilkada Indramayu 2024, Ini Latar Belakang Sosoknya

Agus Warsudi
Yudi Rustomo (kanan) menerima surat tugas dari Partai Golkar yang diberikan oleh Sekretaris DPD Partai Golkar Jabar MQ Iswara. (FOTO: ISTIMEWA)

"Yang jelas, jika saya dipercaya oleh Partai Golkar, saya sangat siap memperjuangkan dan merebut kembali kursi bupati ke tangan Golkar dalam kontestasi pilkada nanti," kata Yudi Rustomo.

Sementara, Hilal Hilmawan, politisi muda yang dari Partai Golkar yang saat ini duduk di DPRD Jabar, menilai, dengan banyaknya bakal calon dari Partai Golkar tentu sangat menarik. Masyarakat akan menilai siapa figur yang sangat pas untuk menjadi bacabup.

"Dari kelima calon yang mendapat surat tugas, tentu akan disaring sesuai hasil survei internal ke masyarakat, siapa yang popularitas dan elektabilitasnya paling tinggi, itu yang layak didukung," kata Hilal Hilmawan.

Sebelumnya, pada Sabtu (6//4/2024), Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar di Jakarta mengeluarkan 5 surat tugas kepada kader partai dan kalangan  profesional untuk maju menjadi kontestan kepala daerah pada pilkada serentak 2024 yang akan digelar di Kabupaten Indramayu.
 

Editor : Ude D Gunadi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network