Jadwal PPDB Kota Bandung 2024 SD dan SMP Jalur Zonasi, Afirmasi, hingga Prestasi

Rizal Fadillah
PPDB Kota Bandung. Foto ilustrasi: Internet

Ada sebanyak 272 SMP yang terdiri dari 75 SMP negeri dan 197 SMP swasta.

"Kalau lihat lulusan Taman Kanak-kanak yang akan masuk SD usia 6-7 tahun ini bisa masuk semua. Baik negeri atau swasta. SD Negeri di Kota Bandung itu berjumlah 272 dan swasta 187 sekolan, ini cukup kalau dihitung usia," katanya.

Bagi warga yang tidak mampu, Pemkot Bandung telah menyiapkan upaya agar tetap melanjutkan pendidikan melalui anggaran bagi siswa Rawan Melanjutkan Pendidikan (RMP).

"Bagi Warga kurang mampu kita saluran. Kalau pilhan 1 dan 2 tidak diterima, kami akan saluran pilihan ke 3 dan 4 atau swasta. Itu sudah dianggarkan Pemkot Bandung," ungkapnya.

Selam proses PPBD, Disdik Kota Bandung secara transparan membuka melalui aplikasi atau situs resmi. Para pendaftar bisa melihat secara langsung proses penerimaan peserta didik.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network