IPO Rilis Hasil Survei Elektabilitas Balon Wali Kota Bandung, Berpotensi Muncul Kuda Hitam

Rizal Fadillah
Diskusi Media dan Rilis Survei Indonesia Political Opinion (IPO) 'Menguji Popularitas dan Peta Politik Kota Bandung-Cimahi'. (Foto: Ist)

Kemudiam, Nurul Arifin (2,67 persen), Edwin Sendjaya (2,31 persen), Haru Suandharu (2,31 persen), Deddy Wahjudi (1,58 persen), lalu elektabilitas lima nama lainnya di bawah satu persen.

"Sebanyak 14,56 persen responden belum menentukan pilihan," ujarnya.

Dedi mengatakan, Atalia memiliki modal sosial yang cukup mumpuni untuk berkontestasi di Pilwalkot Bandung 2024.

"Hal ini karena ditopang oleh kiprahnya selama 10 tahun sebagai istri Ridwan Kamil saat menjabat Wali Kota Bandung dan Gubernur Jawa Barat," ucapnya.

Untuk diketahui, survei tersebut berlangsung pada 20-27 Mei 2024 dengan jumlah responden sebanyak 800. Metode survei menggunakan multistage random sampling dan pembagian kuesioner secara langsung.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network