Dedi Mulyadi Dukung Rekomendasi Gerindra untuk Ridwan Kamil Maju Pilgub Jakarta

Agung Bakti Sarasa
Dedi Mulyadi. (Foto: Ist)

Disinggung soal peluang menang di Pilgub Jabar semakin besar jika Ridwan Kamil ke Jakarta, Dedi Mulyadi mengatakan jika setiap orang sudah memiliki garis takdirnya masing-masing.

"Aah belum tentu juga. Saya mah, dari dulu kan setiap orang ada peluangnya masing-masing. Ada garis tangan dan tinggal nunggu tanda tangan," tandasnya.

Untuk diketahui, Partai Gerindra telah memberikan rekomendasi kepada Ridwan Kamil untuk maju di Pilgub Jakarta. Hal itu disampaikan langsung Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad.

"Soal posisi Kang Emil itu sudah Gerindra putuskan dan diberikan rekomendasi untuk maju di Pilkada DKI," kata Dasco di kompleks parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (4/6/2024).

Dasco pun meyakini, jika Golkar nantinya akan memberikan rekomendasi akhir kepada Ridwan Kamil untuk maju di Pilgub Jakarta. Dia yakin Golkar dan Gerindra tidak akan berbeda sikap soal Ridwan Kamil.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network