Gandeng Cazbox, DP2KBP3A Boyolali Raih Penghargaan Terbaik Nasional dari BKKBN RI

Rizal Fadillah
DP2KBP3A Boyolali Raih Penghargaan Terbaik Nasional dari BKKBN RI. (Foto: Ist)

Dengan aplikasi ini, DP2KBP3A Boyolali mampu memonitor dan mengelola data stunting dengan lebih baik, memastikan intervensi yang tepat sasaran, dan memberikan tunjangan komunikasi kepada kader TPK secara tepat waktu.

Pengelolaan portal monitoring yang disediakan oleh platform ini memungkinkan manajemen Dinas untuk melakukan analisa dan evaluasi secara komprehensif, sehingga pengambilan keputusan dapat dilakukan dengan data yang akurat dan relevan.

Kepala DP2KBP3A Boyolali, Ratri S. Survivalina mengatakan, penghargaan ini merupakan bukti nyata dalam mendukung program percepatan penurunan dan pencegahan stunting.

"Kolaborasi dengan Cazbox telah memberikan kami fasilitas pengelolaan data yang sangat berguna untuk memantau dan mengelola data stunting, sehingga kami dapat mengambil langkah-langkah yang tepat dan cepat. dalam memberikan solusi atas permasalahan stunting di masyarakat," ucap Ratri dalam keterangannya, Selasa (16/7/2024).

Sementara itu, Direktur Utama PT Metra-Net, Didik Budi Santoso mengapresiasi terhadap penghargaan ini. Pihaknya mengaku bangga dapat berkontribusi dalam program penanganan stunting melalui teknologi digital.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network