Bawaslu Jabar Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Bagi Kaum Difabel

Rizal Fadillah
Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Bagi Penyandang Disabilitas. (Foto: Ist)

"Sehingga ketika tadi kita undang antusiasnya sangat luar biasa dan ternyata mereka juga merasa bahwa dihargai, dimanusiakan begitu bahasanya, dan tentu juga antusiasnya mereka akan siap menjadi bagian daripada Bawaslu dalam konteks pengawasan partisipatif," ungkapnya.

Bawaslu Jabar juga mendorong agar kaum difabel menjadi bagian dari pengawas partisipatif pada Pilkada 2024.

"Tadi juga kita sudah menyampaikan tahapan-tahapan yang sedang kita awasi hari ini. Hak-hak mereka yang dilakukan seperti apa selain datang pada tanggal 27 November 2024, tapi mereka pun harus menjadi pengawas partisipatif," kata Nuryamah.

Jika nantinya mereka menamukan pelanggaran pada tahapan Pilkada 2024, agar bisa langsung melaporkan kepada Bawaslu.

"Intinya adalah ini bagian memberikan edukasi, memberikan informasi juga pendidikan politik tapi lebih kepada pelanggaran-pelanggaran yang terjadi dan konteks pengawasan mereka yang harus dilakukan dan juga bagaimana cara melaporkan," ujarnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network