Hari Sumpah Pemuda, Ali Syakieb Ajak Milenial dan Gen Z Berperan dalam Pembangunan

Rizal Fadillah
Calon Wakil Bupati (Cawabup) Bandung nomor urut 2, Ali Syakieb. (Foto: Ist)

Oleh karena itu, aktor tampan yang membintangi banyak judul sinetron ini mengajak milenial dan gen Z untuk tidak bersikap cuek atau apatis terhadap dunia politik khususnya di masa Pilkada Serentak 2024 ini. 

Sebab menurutnya, suara milenial dan gen Z yang berada di kisaran 56 persen dari total pemilih, akan sangat menentukan masa depan Kabupaten Bandung ke depannya.

"Kita enggak harus jago politik, tapi setidaknya kita mengerti dan tahu politik. Biarin aja yang jago-jago mah para politisi senior. Gunanya untuk apa? Agar kita tahu mana yang terbaik untuk diri kita dan mana yang terbaik untuk Kabupaten Bandung," katanya.

Bintang sinetron "Janji Suci" itu menyebut, dengan melek politik, anak-anak muda dapat memilih calon pemimpin mereka dengan mendasarkan pada track record atau rekam jejak calon, kinerja dan prestasi, kebermanfaatan program yang digulirkan untuk masyarakat, serta visi misi dan program calon pemimpin. 

Dengan begitu, kaum milenial dan gen Z tidak akan tertipu oleh calon-calon yang cuma omon-omon dan umbar janji, modal tampang dan popularitas serta tidak punya gagasan maupun visi misi yang jelas dalam memimpin Kabupaten Bandung ke depan. 

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network