Lupakan Kekalahan, Persib Siap Luapkan Emosi Lawan Persik di GBLA

Rizal Fadillah
Pemain Persib menjalani sesi latihan malam di Stadion Gelora Bandung Lautan Api. (Foto: Persib/Sutanto Nurhadi Permana)

"Semua pemain terlihat fokus di latihan. Semua ingin membuktikan bahwa ini (kekalahan di Surabaya) hanya satu hari yang buruk, dan saya berharap kami bisa menjalani pertandingan yang baik," ungkapnya.

Hodak mengungkapkan, setelah pertandingan melawan Persebaya juga tidak ada yang mengalami cedera serius. Adam Alis mengalami benturan, tapi kemungkinan besar bisa tampil lawan Persik.

"Hanya Adam yang terkena benturan, tapi yang lainnya baik-baik saja. Bahkan dia (Adam) mungkin besok sudah bisa kembali bermain," tandasnya.



Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network