Skor 1-0 untuk keunggulan AC Milan bertahan hingga babak pertama usai. Babak kedua baru berjalan lima menit, AC Milan menggandakan kedudukan lagi-lagi lewat Luka Jovic.
Berselang empat menit setelah gol kedua Luka Jovic, Simone Inzaghi memasukkan sejumlah pemain andalannya seperti Hakan Calhanoglu dan Davide Fratessi. Namun, kondisinya sudah menyulitkan Inter Milan saat itu.
Justru AC Milan yang lagi-lagi mencetak gol di menit 85, kali ini lewat Tijjani Reijnders yang memanfaatkan assist Rafael Leao. Skor berubah 3-0 untuk keunggulan AC Milan bertahan hingga laga usai.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait