“Mudah-mudahan paket sembako ini bisa diterima dengan baik oleh mereka yang membutuhkan. Semoga fungsi lalu lintas semakin jaya, dan masyarakat pun merasa bergembira menerima paket yang kami sebarkan,” ujar Kombes Dodi.
Dirlantas menegaskan, bakti sosial ini menjadi bagian dari komitmen Ditlantas Polda Jabar dalam menjaga kedekatan dan sinergi dengan masyarakat, sejalan dengan semangat Hari Lalu Lintas Bhayangkara yang tahun ini berusia 70 tahun.
Editor : Agus Warsudi
Artikel Terkait
