Cibulan, Tempat Wisata Tertua di Kuningan dengan Cerita Legenda Ikan Dewa
Rabu, 30 November 2022 | 09:07 WIB

Akses menujuju tempat wisata Cibulan menggunakan angkutan umum bisa di tempuh dengan dua jalur yaitu memlalui Kuningan dan Cirebon sebab tempat wisata ini berada di jalan Kuningan-Cirebon.
Jalur yang pertama melalui Terminal Kuningan bisa menggunakan angkutan kota jurusan Terminal Cirendang – Cimulus, lalu berhenti di jalan menuju lokasi Cibulan. Jalur yang kedua bisa melalui Cirebon dengan angkutan umum menuju lokasi.
Editor : Rizal Fadillah